Detail Cantuman Kembali

XML

Mengembangkan Pendidikan bagi Peserta Didik: Cerdas Istimewa dan Bakat Istimewa (CIBI)


seiring dengan lahirnya pemikiran tentang sistem layanan pendidikn yang lebih inklusif dan ramah, humanis dan holistik yaitu pendidikan yang menghargai perbedaan-perbedaan individu, maka telah dirintis sistem layanan pendidikan yang bersifat lebih terbuka bagi pengembangan potensi peserta didik.

rintisan sistem layanan pendidikan ini dikenal dengan layanan program cerdas istimewa. rintisan layanan pendidikan bagi anak-anak yang memiliki kebutuhan khusus terutama dalam hal kecerdasan akhirnya berkembang dan diperluas bagi yang tidak hanya untuk peserta didik yang memiliki kekhususan cerdas istimewa tetapi juga bakat istimewa sehingga layanan pndidikan ini sekarang lebih dikenal dengan CIBI
Deden Saepul Hidayat dan Wawan Gunawan
Deden Saepul Hidayat - Personal Name
Wawan Gunawan - Personal Name
Cet. ke 1
159.922.7 Ded m
978 602 268 000 0
159.922.7
Text
Indonesia
Luxima Metro Media
2013
Jakarta
68hlm.:ill.;18cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...