Detail Cantuman Kembali

XML

Pendidikan Kewirausahaan: Bagi Penyandang Difabel dalam Konteks Pendidikan Karakter Bangsa


Buku ini memberikan bekal pengetahuan, keterampilan, nilai, dan sikap terhadap penerapan kewirausahaan di masyarakat. Di dalamnya terdapat beberapa bab yakni penyandang difabel dan kewirausahaan, penyandang difabel dan masalah pekerjaan, konsep dasar kewirausahaan dan praktik bagi difabel, pendidikan kewirausahaan dalam konteks karakter, kesempatan berwirausaha bagi penyandang difabel, pengelolaan penyandang difabel di tempat kerja, serta peraturan standar tentang persamaan kesempatan kerja bagi penyandang difabel.
Ibnu Syamsi
IBNU Syamsi - Personal Name
ed.1
334.7 IBN p
9786026338532
334.7
Text
Indonesia
UNY Press
2017
yogyakarta
x, 309 hlm.: 22,5 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...