Detail Cantuman Kembali

XML

Pendidikan Karakter Era Millenial


Banyak yang menganggap pendidikan karakter sudah tidak begitu diperlukan pada era milenial. Berbagai pendapat percaya bahwa dalam era tersebut karakter manusia cenderung ditentukan oleh keberadaan teknologi sehingga memisahkan pribadi dengan pribadi dalam konteks yang menegakkan prinsip kebersamaan sebagai bagian dari komunitas besar. Di samping itu, terdapat pandangan bahwa generasi milenial memiliki karakteristik komunikasi yang terbuka, pengguna media sosial yang fanatik, kehidupannya sangat terpengaruh dengan perkembangan teknologi, serta lebih terbuka dengan pandangan politik dan ekonomi. Buku ini memberikan tidak saja wawasan berupa teori yang selama ini cenderung menjadi paradigma berpikir, tetapi juga dikaitkan dengan pengalaman dan cerita-cerita yang nyata ada dalam lingkungan masyarakat kecil maupun menengah. Pendidikan karakter dan nilai karakter yang dituangkan dalam buku ini akan mendekatkan penerapan dengan kejadian yang ada sehari-hari dan bukan sebagai sesuatu yang memerlukan pemikiran yang kompleks.
Hendarman
Hendarman - Personal Name
cet.1
37.015.3 Hen p
9786024463656
37.015.3
Text
Indonesia
Rosda Karya
2019
Bandung
xii, 224 hlm.; 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...